Suzuki Fronx Raih 5 Bintang Uji Tabrak ASEAN NCAP

Suzuki Fronx Raih 5 Bintang Uji Tabrak ASEAN NCAP

KAJANG, KOMPAS.com — Suzuki Fronx meraih rating keselamatan 5 bintang dalam uji tabrak yang dilakukan New Car Assessment Program for Southeast Asian Countries (ASEAN NCAP). Fronx merupakan model terbaru dari Suzuki yang diuji. Sebelumnya, model terakhir Suzuki yang...